Oleh: Yovi Citra Nengsih
A. PENDAHULUAN
A. PENDAHULUAN
Database Management System (DBMS) berisi satu koleksi data yang saling berhubungan dan satu set program untuk mengakses data tersebut. DBMS terdiri dari database dan Set Program pengelola untuk menambah data, menghapus data, mengambil, dan membaca data.
Database adalah kumpulan file-file yang saling berelasi, relasi tersebut biasa ditunjukan dengan kunci dari tiap file yang ada. Satu database menunjukan satu kumpulan data / tabel yang dipakai dalam satu lingkup perusahaan, instansi. Artinya bahwa basis data adalah kumpulan data yang berhubungan dengan suatu obyek, topic atau tujuan khusus tertentu. Sebagai contoh buku telepon, kamus bahasa, katalog buku di perpustakaan, data koleksi music dan video, data pelanggan, data supplier, data mahasiswa, data pegawai, dan lain-lain. Dalam satu file data/table terdapat record-record yang sejenis, sama besar, sama bentuk, merupakan satu kumpulan entity yang seragam. Satu record terdiridari field-field yang saling berhubungan untuk menunjukan bahwa field tersebut dalam satu pengertian yang lengkap dan direkam dalam satu record. Untuk menyebut isi dari field maka digunakan atribute atau merupakan judul dari satu kelompok entity tertentu, misalnya attribute Alamat menunjukan entity alamat dari siswa. Entity adalah suatu obyek yang nyata dan akan direkam. Adapun tujuan database manajemen system adalah sebagai berikut
Menjelaskan hirarki data
Menjelaskan perbedaan antara file dan database
Menjelaskan fungsi DBMS
Menjelaskan proses pembuatan database secara general
Set program pengelola merupakan satu paket program yang dibuat agar memudahkan dan mengefisienkan pemasukan atau perekaman informasi dan pengambilan atau pembacaan informasi kedalam database, biasa disebut dengan paket DBMS. Ada beberapa macam paket DBMS, diantaranya adalah MySQL, postgresql, Foxpro, Oracle, DB2, dll
Postgres
PostgreSQL merupakan sebuah Object-Relational Database Management System (ORDBMS) berdasarkan pada PostgreSQL Versi 4.2 yang dikembangkan di Universitas California pada Berkeley Computer Science Department. PostgreSQL sebagi pelopor Bagibanyak software DBMS lain yang kemudian menjadi komersial. PostgreSQL memiliki lisensi GPL (General Public License) dan oleh karena itu PostgreSQL dapat digunakan, dimodifikasi dan didistribusikan oleh setiap orang tanpa perlu membayar lisensi (free of charge) baik untuk keperluan pribadi, pendidikan maupun komersil. PostgreSQL merupakan DBMS yang open-source yang mendukung bahasa SQL secara luas dan menawarkan beberapa fitur-fitur modern seperti :
Complex Queries
Foreign Keys
Triggers
Views
Transactional Integrity
Multiversion Concurrency Control
Selain itu, PostgreSQL telah mendukung teknologi lama dengan menambahkan fitur-fitur
baru pada :
Data Types
Functions
Operators
Aggregate Functions
Index Methods
Procedural Languages
B. PEMBAHASAN DATABASE
1. Hirarki Data
Field :
– Kelompok yang terdiri dari satu atau lebih karakter yang memiliki arti yang spesifik
– Unit data yang terkecil yang memiliki arti
– Menjelaskan satu karakteristik dari manusia, tempat, atau benda
Record :
– Sekumpulan field yang berisi data tentang manusia, tempat atau barang
File :
– kumpulan record – record yang saling berhubungan
2. Tabel
Dalam teknologi database, file disebut table
Setiap entitas disimpan dalam tabel yang berbeda
Setiap tabel dihubungkan dengan suatu relationship melalui primary key dan foreign key
a) Primary key
Sebuah field yang secara unik dipakai untuk membedakan record yang satu dengan yang lainnya dalam sebuah tabel, Misalnya :
– Tabel pegawai_022004 : id_pegawai
– Tabel pembeli_022004 : id_pembeli
– Tabel menu_022004 : id_menu
– Tabel transaksi_022004 : id_transaksi
– Tabel gaji_022004 : id_gaji
b) Foreign key
Field dalam sebuah tabel yang menjadi primary key pada tabel yang lain
c) Relational Database
Database yang dibuat dari sekumpulan table
d) Database Management System
• Perangkat lunak yang dipakai untuk mengolah database
• Menyimpan, mengakses dan memproses data menjadi informasi yang berguna
• Menyediakan fasilitas untuk :
• create and enter data, modify
C. ENTITY RELATIONSHIP DIAGRAM (ERD)
ERD merupakan notasi grafis dalam pemodelan data konseptual yang mendeskripsikan hubungan antara penyimpanan. ERD digunakan untuk memodelkan struktur data dan hubungan antar data, karena hal ini relatif kompleks. Dengan ERD kita dapat menguji model dengan mengabaikan proses yang harus dilakukan.
1. Gambar ERD database Resto_022004
2. Relasi antar table database resto_022044
D. IMPLEMENTASI DDL PADA POSTGRESQL
Dalam Data Definition Language (DDL) perintah yang biasa digunakan seperti
CREATE, DROP dan ALTER. Adapun penjelasan singkatnya sebagai berikut :
CREATE
merupakan perintah yang digunakan untuk membuat struktur objek pada database, yang dapat berupa database, table, view, procedure, trigger dan sebagainya.
DROP
merupakan perintah yang digunakan untuk menghapus struktur objek pada database.
ALTER
merupakan perintah yang digunakan untuk mengubah struktur objek yang telah ada pada database.
1. CREATE
a) Database
Sintaks membuat database baru
Melihat database yang telah dibuat :
Cara pindah dari Postgre ke database
b) Tabel
Sintaks Membuat Tabel :
Membuat table pegawai_022004
Melihat Struktur Tabel pegawai_022004
Membuat table pembeli_022004
Membuat table gaji_022004
Membuat table transaksi_022004
2. ALTER
Sintaks menambah kolom tabel menu_022004.
3. DROP
Sintaks menghapus tabel transaksi_022004
E. IMPLEMENTASI DML PADA POSTGRESQL
Data Manipulation Language terdiri dari perintah : SELECT, INSERT, UPDATE dan
DELETE. Biasanya perintah DML dilakukan terhadap tabel atau view dalam database
MySQL. Adapun penjelasan singkatnya adalah sebagai berikut :
INSERT
Merupakan perintah yang digunakan untuk memasukkan data atau record ke dalam tabel.
SELECT
Merupakan perintah yang digunakan untuk menampilkan data yang berasal dari tabel atau view.
UPDATE
Merupakan perintah yang digunakan untuk memperbarui data atau record pada tabel.
DELETE
Merupakan perintah yang digunakan untuk menghapus data atau record yang ada pada tabel.
1. INSERT
Sintaks Melakukan Insert Pada Tabel pegawai_022004:
Sintaks Melakukan Insert Pada Tabel menu_022004:
Sintaks Melakukan Insert Pada Tabel pembeli_022004:
Sintaks Melakukan Insert Pada Tabel gaji_022004:
Sintaks Melakukan Insert Pada Tabel transaksi_022004:
2. SELECT
Sintaks Melakukan Select Pada tabel pegawai_022004.
Sintaks Melakukan Select Pada tabel menu_022004.
Sintaks Melakukan Select Pada tabel pembeli_022004.
Sintaks Melakukan Select Pada tabel gaji_022004.
Sintaks Melakukan Select Pada tabel transaksi_022004.
View antara tabel pegawai_022044 dan tabel gaji_022004.
• Sintaks melakukan view
• Menampilkan hasil view
• Pengurutan data hasil view yang belum urut.
3. UPDATE
Sintaks Melakukan Update Pada tabel pegawai_022004:
4. DELETE
Sintaks Melakukan Delete Pada Tabel :
PENUTUP
Demikian laporan database resto_022004 ini saya susun agar menjadi panduan bagi pembaca sekaligus bisa bermanfaat dan menambah pengetahuan, pemahaman tentang pembuatan database maupun pengelolaan database, dan langsung mempraktekannya agar mengerti bahwa belajar database itu mudah dan menyenangkan. Apabila dalam penyusunan laporan ini ada yang kurang sesuai atau terdapat kesalahan saya mohon ma’af, lebih dan kurang saya ucapkan terimah kasih.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar